Page 21 - KFR Triwulan I 2024
P. 21

GRAHA, MARIA ANNAI VELANGKANNI


 Gereja ini merupakan bangunan dua tingkat yang
 terdiri dari tempat pertemuan di lantai dasar dan

 tempat ibadah di lantai pertama, sementara menara di
 atasnya terdiri dari tujuh lantai sebagai lambang bahwa

 di surga terdapat tempat untuk semua orang. Menara
 ini sendiri merupakan perwakilan Raja Gopuram
 (kubah raja) dalam arsitektur Hindu. Di atas bangunan

 gereja ini juga terdapat tiga kubah yang dibangun
 dengan gaya arsitektur Mughal dan merupakan

 lambang Tritunggal .




























































                                         Foto : Tim Bidang PPA II Kanwil DJPB Sumut
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26